Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018

BUDI LUHUR GO TO INTERNATIONAL (Student Exchange Thailand) 2018

Gambar
S ekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Budi Luhur Cimahi mengirimkan   3 mahasiswa dan mahasiswi terpilih untuk mengikuti Student Exchange pada 04 Februari 2018 di Petchaburi, Thailand. Pelaksanaan Student Exchange ini yaitu 13 hari dari tanggal 04 Februari 2018 sampai dengan tanggal 17 Februari 2018. Setiap tahun nya STIKes Budi Luhur Cimahi selalu mengadakan kegiatan terbaik tersebut agar mahasiswa dan mahasiswi nya memiliki kemampuan dalam bergaul dengan mahasiswa dan mahasiswi yang berada di luar negeri. Serta mampu mempersiapkan diri dalam daya saing yang tinggi   menghadapi persaingan bebas ASEAN community dari tahun 2015 serta sebagai tindak lanjut dari MOU dan MOA yang dilaksanakan oleh STIKes Budi Luhur Cimahi bersama salah satu Perguruan Tinggi yang berada di Petchaburi Thailand yaitu Phrachomklao College of Nursing. Adapun kegiatan yang dilakukan mahasiswa disana berupa; mempelajari sistem pembelajaran di tempat/negara tujuan, mempelajari pelayan...

PELATIHAN RELAWAN KESEHATAN

Gambar
Kegiatan Pelatihan Relwan Keseaharan yang di laksanakan   pada 26 Fbruari i 2018 bertempat di STIKes Budi Luhur Cimahi.                 Pelatihan merupakan proses pendidikan jangka pendek yang menggunakan prosedur yang sistematis dan terorganisir, serta kegiatan yang dirancang untuk mengembangkan sumber daya manusia melalui rangkaian kegiatan identifikasi pengkajian serta proses belajar terencana. Hal ini dilakukan untuk mengembangkan kemampuan yang diperlukan agar dapat melaksanakan tugasnya, baik saat ini maupun dimasa yang akan   datang, khususnya bagi mahasiswa kesehatan

DONOR DARAH

Gambar
DONOR DARAH . HIMA S1 Keperawatan adalah sebuah himpunan mahasiswa yang bertujuan menjadi wadah persatuan untuk mengembangkan pengetahuan, keterampilan serta kepedulian anggota, tidak haya di bidang akademik tapi juga di bidang kesehatan dan kemanusiaan. Sebagai aplikasi dari program kerja yang disusun oleh kepengurusan Hima S1 mengacu pada Tri Darma perguruan tinggi dimana dalam salah satu pointnya adalah “pengabdian kepada masyarakat”

DIESNATALIS STIKES BUDI LUHUR CIMAHI 2018

Gambar
DIESNATALIS STIKES BUDI LUHUR CIMAHI 2018. Diesnatalis merupakan salastu program kerja yang bekerja sama dengan HIMA DIII Kep, DIII Keb, dan S1 Kep STIKes Budi Luhur Cimahi yang bertujuan untuk mengisi kekosongan waktu setelah UAS selsai.             Selain itu kegiatan ini dilatarbelakangi kenyataan bahwa persaingan dalam dunia Pendidikan dan kesehatan yang begitu ketat. Mahasiswa tidak hanya dituntut cerdas dan kritis, namun memiliki sikap yang sportivitas serta solideritas sehingga muncul potensi - potensi atau talent yang dimiliki mahasiswa.

DIKLATSAR 10

Gambar
DIKLATSAR 10. Kegiatan ini dilaksanakan pada 29-30 januari 2018 bertempat di STIKes Budi Luhur Cimahi dan perkemahahan Gunung Puntang . Tujuan umum dari Pendidikan dan pelatihan dasar (DIKLATSAR) 678 STIKes Budi Luhur cimahi yaitu ‘ ’menumbuhkan loyalitas mental yang kuat, kemandirian dan kepemimpinan terhadapa calon anggota UKM GEMAREKA 678 STIKEes Budi Luhur Cimahi’’.

Kegitan MISS BLOER 2018

Gambar
Kegitan MISS BLOER 2018 . HIMA DIII Kebidanana STIKes Budi Luhur mengadakan kegiatan seleksi MISS Bloer, yang dilaksanakan pada sabtu, 24 Februari 2018. Kegiatan tersebut merupakan salah satu rangkaian dari diesnatalis   2018. Peserta yang berpartisifasi merupakan mahasiswa dari perwakilan masin-masing program studi. Juri menetapkan untuk MISS bloer 2018 diraih oleh   Iin Charlina Nababan dari prodi DIII Kebidanan.

Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2018

Gambar
Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2018 kota Cimahi mengadakan kegiatan Gerakan Masyarakat Bawa Sampah (Gemas Basah) yang dilaksanakan pda Jumat, 23 Februari 2018. Aksi tersebut merupakan aksi pungut sampah yang dihadiri berbagai kalangan dan dari bebepara institusi, Mahasiswa STIKes Budi Luhur cimahi turut serta dalam kegiatan tersebut Mahasiswa yang mengikutinya adalah mahasiswa yang aktif dalam kegiatan UKM GREEN (Unit Kegiatan Mahasiswa Research and Nature) dan mahasiswa lainnya. Mahasiswa memulai kegiatan dari depan Stasion Kereta Kota Cimahi sampai dengan Alun-Alun Cimahi dengan berjalan kaki, tidak hanya berjalan saja mahasiswa memungut sampah yang terlihat dijalanan dan kemudian dibuang. Tidak hanya itu saja Mahasiswapun mengikuti upacara kemudian dilanjut dengan acara di hari kedua movie screening di Tecknopark dan lain sebagainya.

PENGABDIAN MASYARAKAT MAHASISWA

Gambar
Setelah kegiatan pembekalan vaksin ori pada 31 Januari 2018, Mahasiswa dan dosen langsung terjun kelapangan untuk pengabdian masyarakat yaitu memberikan vaksin difteri kepada masyarakat daerah Bandung Barat Wilayah puskesmas Batujajar yang dilaksanakan dari 1 Februari sapai dengan 21 Maret 2018. Tim dari STIKes Budi Luhur sendiri terdiri dari Mahasiswa Prodi D3 Keperawatan, S1 Keperawatan dan D3 Kebidanan, Dosen juga dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM), dalam kegiatan ini mahasiswa hanya diperkenankan untuk membantu persiapan dan mengobservasi kegiatan sedangkan pemberian vaksin diberikan oleh tim puskesmas Batujajar dan dosen/staf yang memiliki STR.

Gathering Kegiatan Alumni STIKes Budi Luhur Cimahi

Gambar
Ikatan Alumni STIKes Budi Luhur Cimahi Mengadakan Gettring Alumni yang bertempat di pantai Cibuaya ujung genteng. di dalamnya terdiri dari beberapa topik bahasan seperti  laporan pengurus, pembentukan kordinator wilayah, Beasiswa Alumni dan temu kangen alumni wilayah Jampang, sukabumi, banten dan sekitarnya. Acara yang diselenggarakan pada 16 sampai dengan 17 februari ini juga di hadiri oleh kepala Marketing PMB Agar Jaringan Alumni lebih giat dalam ikut serta membantu/mengarahkan/memberikan informasi kepada calon mahasiswa baru di daerah masing-masing. Acara tersebut telah dihadiri oleh bebrapa alumni dari program studi dan angkatan yang berbeda juga mahasiswa peraih Beasiswa Alumni 2017 - 2018.